Indonesia Hadapi Ancaman Flu Berat H3N2 Subclade K: 62 Kasus Dikonfirmasi
MIMBARJUMAT.COM – Masyarakat diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan menyusul ditemukannya puluhan kasus influenza A varian H3N2 subclade K di sejumlah wilayah. Virus ini diketahui memiliki tingkat penularan yang tinggi, khususnya di area padat dan ruangan tertutup berpenyejuk udara. Meski demikian, gejala yang timbul sejauh ini dilaporkan serupa dengan flu musiman biasa. Memahami Varian H3N2 Subclade K … Read more