Pertamina Resmi Naikkan Harga BBM Non Subsidi per 1 Desember 2025, Ini Daftar Lengkapnya
skinbea.com/21/ – Pertamina (Persero) kembali menyesuaikan harga bahan bakar minyak (BBM) non subsidi mulai Senin (1/12). Melalui informasi di situs resminya, sejumlah produk seperti Pertamax 92 hingga Pertamina Dex mengalami kenaikan harga. Di Jakarta, Pertamax 92 naik Rp550 dari sebelumnya Rp12.200 menjadi Rp12.750 per liter. Pertamax Turbo 98 juga ikut naik Rp650 dari Rp13.100 menjadi … Read more