Majalengka Kota Terpanas di Indonesia, Suhu Bisa Tembus 37,6 Deranjat Celcius

majalengka kota terpanas di indonesia

skinbea.com/21/ – Kabupaten Majalengka menjadi kota terpanas di Indonesia pada 14, Oktober 2025. Kemudian suhu udara juga kembali memecahkan rekor tertinggi pada bulan ini menjadi 37,6 derajat celcius. Sebenarnya, Kabupaten Majalengka sebagain wilayahnya berada di dataran tinggi. Lalu, bagaimana bisa menjadi kota terpanas di Indonesia? Rupanya hal ini tidak lepas dari faktor kontur dan ketinggian … Read more

Siap-Siap Keringat Dingin! Ini Rute Penuh Adrenalin ke Terasering Panyaweuyan

rute ke terasering panyaweuyan

skinbea.com/21/ – Terasering Panyaweuyan itu kayak harta karun di atas bukit, dan dataran tinggi Kabupaten Majalengka seolah menyembunyikannya dengan sangat apik. Untuk sampai ke permadani hijau yang luar biasa indah di kaki Gunung Ciremai ini, kita mesti melewati rute yang lumayan bikin deg-degan. Jujur saja, perjalanannya itu sama serunya dengan pemandangan di sana! Yuk, kita … Read more

Tadabbur Alam di Gunung Terpendek di Indonesia, Ada Apa Saja?

gunung terpendek di indonesia adalah

skinbea.com/21/ – Ingin tadabbur alam ke gunung tapi fisik dirasa kurang mumpuni untuk melakukan pendakian? Berikut adalah beberapa gunung terpendek di Indonesia yang bisa dipertimbangkan. Tadabbur alam merupakan proses mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan bersentuhan langsung dengan ciptaan-Nya. Alam yang indah, suasana dataran tinggi hingga tantangan di area hutan merupakan bagian dari proses tadabbur … Read more