Klaim Promo Indomaret Menggunakan Gopay: Tutorial Menukarkan Kode Promo KLiK Indomaret

: Promo Indomaret Hari Ini
Belanja akhir bulan tetap hemat pakai kode promo KLiK Indomaret via Gopay. Jangan lupa cek Syarat & Ketentuannya dulu di sini sebelum checkout! Foto: blog.klikindomaret.com - mimbarjumat.com
0 Komentar

Setelah mengetahui syarat dan ketentuannya, barulah kita bisa mengikuti tutorial menukarkan kode promo Klik Indomaret sebagai berikut:

  1. Konsumen dapat klik banner promo GoPay di aplikasi KLiK Indomaret lalu redeem i-kupon pada halaman tersebut.
  2. Konsumen harap melakukan input kode kupon di halaman keranjang belanja pada kolom Kode Voucher/Kupon.
  3. Apabila muncul informasi “Maaf kuota promosi sudah habis” atau tidak bisa digunakan, maka kuota kupon sudah habis.
  4. Mohon melakukan review order setelah melakukan input kode i-kupon untuk menghindari kegagalan penggunaan kode i-kupon.
  5. Untuk kode i-kupon yang hangus/tidak dapat digunakan kembali karena kesalahan dari pihak konsumen baik itu pembayaran yang terlambat dibayarkan atau adanya cancel order sepenuhnya menjadi tanggung jawab konsumen.

Dapatkan cashback hingga 15.000 Gopay coins dan nikmati keuntungan lainnya di akhir bulan November ini dan di penghujung tahun 2025.

0 Komentar